Akuntansi perpajakan memiliki peran strategis dalam menjembatani kepentingan pelaporan keuangan komersial dan kewajiban perpajakan sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku. Perbedaan antara standar akuntansi keuangan dan ketentuan fiskal menuntut pemahaman yang mendalam agar penyusunan laporan keuangan dan pelaporan pajak dapat dilakukan secara benar, patuh, dan akuntabel. Oleh k…
Indonesia merdeka untuk jadi negara yang kuat dan terhormat. Menjadi negara yang disegani karena rakyatnya hidup sejahtera, dan berkontribusi positif pada kehidupan bangsa-bangsa. Menjadi Macan Asia. Saat ini, kurang dari 25 tahun menuju 100 tahun kemerdekaan Indonesia, kita belum mencapai, bahkan masih jauh dari taraf kesejahteraan dan gambar-gambar pembangunan yang sesuai dengan cita-cita pa…
Indonesia merdeka untuk jadi negara yang kuat dan terhormat. Menjadi negara yang disegani karena kemajuan dan kemakmuran. Walau telah banyak kemajuan yang dicapai oleh bangsa kita, bangsa kita belum mencapai cita-cita kemajuan "Indonesia Emas". Di buku ini, saya menuangkan seluruh pemahaman saya akan kondisi negara kita dan kemajuan yang telah kita capai. Saya juga paparkan Strategi Transfo…
PEMBELAJARAN PERMAINAN TRADISIONAL Buku referensi ini membahas tentang Pengantar Permainan Tradisional, Manfaat Permainan Tradisional Dalam Pembelajaran, Permainan Tradisional Sebagai Warisan Budaya Tak Benda, Permainan Tradisional Dalam Penguatan Identitas Budaya, Peran Permainan Rakyat Dan Olahraga Tradisional Indonesia Dalam Pembentukan Karakter, Permainan Tradisional Untuk Anak Usia Dini,…
Gangguan pendarahan post partum merupakan salah satu komplikasi serius yang dapat terjadi setelah proses persalinan, yang berpotensi mengancam nyawa ibu. Oleh karena itu, penting bagi setiap tenaga kesehatan, terutama yang terlibat langsung dalam perawatan ibu pasca melahirkan, untuk memiliki pemahaman yang baik tentang penyebab, gejala, dan penanganan gangguan ini.
WASPADAI VIRUS HPV (HUMAN PAPILLOMAVIRUS) Human Papillomavirus (HPV) adalah salah satu virus yang paling umum menginfeksi manusia, dengan lebih dari 200 tipe yang telah diidentifikasi. Virus ini dapat menginfeksi lapisan epitel pada kulit dan membran mukosa, serta ditularkan melalui kontak langsung, terutama melalui hubungan seksual. Sebagian besar infeksi HPV bersifat asimtomatik dan sembuh s…
Dalam kesehatan, konsep pencegahan penyakit terbagi menjadi pencegahan primer, sekunder, dan tersier. Pencegahan primer adalah mencegah terjadinya penyakit. Pencegahan sekunder adalah deteksi dini penyakit dan segera mengobatinya untuk mencegah terjadinya komplikasi. Pencegahan tersier adalah pemulihan (rehabilitasi) untuk mencegah terjadinya kecacatan dan kematian. Pencegahan primer di…
KELUARA BERENCANA DASAR, PENERAPAN, DAN PERSPEKTIF MASA DEPAN Pelayanan keluarga berencana adalah salah satu strategi yang bertujuan untuk mendukung percepatan penurunan Angka Kematian Ibu (AKI) dengan mengatur waktu, jarak, dan jumlah kehamilan, sehingga dapat mengurangi risiko ibu hamil mengalami komplikasi yang berbahaya bagi diri mereka maupun janin (Kemenkes RI, 2014). Keluarga berencana…
Masa kehamilan sampai dengan persalinan merupakan suatu kondisi ibu dan bayi yang sangat membutuhkan perhatian baik dari pelayanan kesehatan maupun keluarga sangat berperan penting dalam situasi ini, di karnakan ibu hamil tidaklah semuanya sehat, akan terjadi beberapa komplikasi yang harus segera di tangani, sebelum komplikasi itu menyebabkan risiko terhadap ibu dan bayi nya, maka kita sebagai …
Kehamilan adalah kondisi fisiologis, tetapi kehamilan normal juga dapat berubah menjadi kehamilan patologis. Kehamilan patologis adalah gangguan atau masalah yang menyertai ibu saat hamil. Perdarahan lebih sering terjadi pada ibu hamil di awal kehamilan. Buku "Mengenal dan Mengatasi Perdarahan Awal Kehamilan" diterbitkan oleh Dewa Publishing karya Dr. Surmiasih, S.Kep., Ners., M.Kes, menjelask…
ANEMIA DAN DAMPAKNYA DALAM KEHAMILAN Kehamilan adalah masa yang penuh dengan harapan dan tantangan. Selama periode ini, kesehatan ibu sangat vital untuk memastikan pertumbuhan serta perkembangan janin yang optimal. Anemia, yang sering kali diabaikan, dapat membawa dampak serius, tidak hanya bagi kesehatan ibu tetapi juga bagi janin yang sedang berkembang. Melalui buku ini, kami berharap dapat …
Promosi kesehatan dikenal dengan istilah pendidikan kesehatan, Pendidikan kesehatan mengikuti perubahan dari jaman ke jaman, sehingga menjadi promosi kesehatan dengan memaksimalkan perilaku individu, komunitas maupun penduduk sehingga mereka dapat hidup dengan sehat merupakan tujuan dari pendidikan kesehatan. Masyarakat diharapkan dapat menerapkan pola hidup sehat, melakukan tindakan pencegahan…
Infeksi TORCH dapat asimtomatis atau menyebabkan gejala minor pada ibu, namun menyebabkan morbiditas dan mortalitas pada anak. Diagnosis infeksi perinatal berpusat pada dua hal, yaitu identifikasi infeksi maternal akut (terutama infeksi primer) dan verifikasi keterlibatan fetus atau neonatus.
Hipertensi Pada Kehamilan. Kehamilan yang terjadi merupakan sesuatu hal yang sangat dinantikan dalam keluarga. Hal ini dikarenakan dengan terjadinya kehamilan, maka dapat dipastikan didalam keluarga akan hadir tambahan anggota keluarga baru yang akan menambah semarak kehidupan rumah tangga. Namun pada kehamilan itu sendiri juga terdapat resiko yang cukup berbahaya baik bagi kesehatan ibu hamil …
Masa klimakterium, yang mencakup periode dari perimenopause hingga menopause, adalah bagian alami dari siklus kehidupan wanita. Namun, perubahan yang terjadi selama periode ini dapat menimbulkan kesulitan fisik dan mental. Oleh karena itu, memahami perubahan yang terjadi dan menghadapinya dengan bijak sangat penting. Masa Klimakterium Klimakterium adalah fase alami dalam kehidupan wanita yang…
Kekurangan insulin atau penggunaan insulin yang tidak efektif oleh tubuh adalah dua dari banyak variabel yang berkontribusi terhadap diabetes melitus, suatu penyakit metabolik. Hiperglikemia kronis dan kelainan metabolisme protein, lipid, dan karbohidrat yang disebabkan oleh sintesis hormon insulin yang tidak mencukupi, kerja insulin yang terganggu, atau kombinasi keduanya merupakan ciri khas p…
ASUHAN KEBIDANAN KEGAWATDARURATAN MATERNAL DAN NEONATAL Praktik penanganan kegawatdaruratan maternal dan neonatal yang didasarkan pada bukti ilmiah akan mampu menciptakan konsistensi dan standar pelayanan yang lebih tinggi untuk Kesehatan Ibu dan Anak (KIA), serta membantu mengidentifikasi intervensi yang terbukti efektif dan mengurangi risiko angka kematian maternal dan neonatal, mengurangi c…
Pneumonia merupakan suatu penyakit infeksi pada parenkim paru yang disebabkan oleh sejumlah bakteri yang berbeda, virus parasit atau jamur. Infeksi ini menyebabkan peradangan pada paru dan akumulasi eksudat pada jaringan paru. Selain itu pneumonia juga didefinisikan sebagai peradangan parenkim paru, distal dari bronkiolus terminalis yang mencangkup bronkiolus respiratorius dan alveoli, serta me…
Penilaian Status Gizi Tujuan penilaian status gizi ini adalah untuk mengetahui tingkat ketersediaan zat gizi dalam tubuh sebagai akibat dari asupan gizi dari makanan. Buku Penilaian Status Gizi yang berada ditangan pembaca ini tersusun dari 11 bab yang membahas secara terperinci dan sistematis tentang: Bab 1. Konsumsi Pangan Bab 2. Kecukupan Gizi (Dietary Reference Intakes) Bab 3. Metode Pen…
Sistematika buku ini dengan judul “Konsep Kebidanan”, mengacu pada konsep dan pembahasan hal yang terkait. Buku ini terdiri atas 12 bab yang dijelaskan secara rinci dalam pembahasan antara lain mengenai Konsep Dasar Kebidanan; Sejarah Perkembangan Pelayanan dan Pendidikan Bidan; Paradigma Asuhan Kebidanan; Profesi Bidan dan Profesionalisme; Peran, Fungsi dan Kewenangan Bidan; Dasar Pemikira…
Buku ini diharapkan dapat hadir memberi kontribusi positif dalam ilmu pengetahuan khususnya terkait Stunting. Sistematika buku Stunting ini mengacu pada pendekatan konsep teoritis dan contoh penerapan. Buku ini terdiri atas 13 BAB yang dibahas secara rinci, diantaranya: status gizi, epidemiologi, pengukuran antropometri dan biokimia, hubungan stunting dengan berbagai penyakit, dampak stuntin…
Konseling Gizi dalam Proses Asuhan Gizi Terstandar Buku Konseling Gizi Dalam Proses Asuhan Gizi Terstandar (PAGT) yang berada di tangan pembaca ini tersusun dari 16 bab yang membahas secara terperinci dan sistematis tentang: Bab 1. Pengantar dan Konseling Gizi dalam PAGT Bab 2. Kemampuan yang harus dimiliki seorang konselor Bab 3. Konseling gizi Virtual/Online Bab 4. Konseling untuk Pe…
Penilaian Status Gizi: Metode dan Penafsiran Buku Penilaian Status Gizi Metode dan Penafsiran yang berada ditangan pembaca ini terdiri dari 13 bab yang ditulis secara sederhana dan sistematis dengan harapan memudahkan para pembaca untuk memahaminya. Urutan bab sebagai berikut : BAB 1. Konsep Pertumbuhan dan Perkembangan BAB 2. Masalah Gizi di Indonesia dan Peran Penilaian Status …
MANAJEMEN NYERI PERSALINAN Persalianan merupakan proses fisiologis pengeluaran hasil konsepsi dari dalam rahim. Proses persalinan normal terjadi pada usia kehamilan aterm, dimana janin telah viable untuk dilahirkan. Proses persalinan akan diikuti oleh sensasi nyeri persalinan. Stress, kecemasan, dan ketakutan merupakan faktor psikologis yang berperan penting dalam mempengaruhi intensitas nyeri…
Proses persalinan merupakan saat yang paling menegangkan dan mencemaskan bagi wanita, apalagi jika persalinan tersebut merupakan persalinan pertamanya. Saat mengetahui dirinya hamil ibu harus beradaptasi dengan berbagai perubahan, mulai dari perubahan fisik sampai perubahan psikologis yang dapat memengaruhi emosinya. Setelah dihadapkan dengan perubahan-perubahan saat hamil sekarang ibu mulai di…